Langsung ke konten utama

Dampak Sosial Informatika DSI | Materi Informatika SMP Fase D


2.  Dampak Positif dan Negatif Teknologi Informasi dan Komunikasi

a. Dampak Positif

·         Pengelolaan kegiatan keseharian

·         Komunikasi dan hubungan sosial

·         Pencarian dan berbagi informasi

·         Hiburan

·         Pendidikan

·         Lingkungan tanpa kertas (paperless)

·         Pengembangan kecakapan hidup sehari-hari

b. Dampak Negatif

·         Penyebaran informasi yang salah. menyebarkan berita bohong (hoax).

·         Kecanduan internet dan game

·         Cyberbullying

·         Berkurangnya aktivitas sosial

·         Berkurangnya aktivitas fisik

·         Potensi kehilangan pekerjaan

·         Potensi korban kejahatan/cybercrime

B. Kolaborasi di Dunia Maya

 TIK memungkinkan manusia untuk berkomunikasi dan bekerja bersama dalam menyelesaikan berbagai persoalan dengan cara yang efektif dan efisien.

Kolaborasi maya yang sering disebut juga kolaborasi virtual/daring adalah melakukan kerja bersama dengan orang yang berbeda tempat dan waktu untuk menyelesaikan tugas menggunakan perkakas tertentu.

Praktik baik dalam kolaborasi maya

·         Menentukan tujuan dan fokus

·         Menyepakati dokumentasi kegiatan kolaborasi

·         Saling mengecek secara reguler

·         Mengadakan pertemuan reguler

·         Menggunakan perkakas terbaik

·         Bereksperimen untuk mendapatkan cara terbaik berkolaborasi.

·         Menjaga kesehatan.

·         Bersosialisasi dengan anggota tim

·         Hindari multitasking (mengerjakan beberapa hal sekaligus saat sedang

·         berkolaborasi daring).

·          Rayakan kesuksesan kecil untuk menambah kekompakan tim.

 Tersedia banyak perkakas yang saat ini dapat digunakan untuk kolaborasi daring :

·         Google

·         Microsoft

·         Slack, semacam model IRC (Internet Relay Chat)  yang berisi chat room, private groups, dan messaging

·         Zoom,tele-conferencing dan chat online

·         Github, untuk mengembangkan perangkat lunak/software

Tantangan dan hambatan kolaborasi maya.

·         Perbedaan waktu antarzona dari anggota  tim dapat menjadi salah satu penghambat saat berkomunikasi.

·         Koneksi internet dengan kecepatan yang tidak sama

 

Eksplorasi Teknologi Terkini dengan Teknologi Kolaborasi

·         Kecerdasan Buatan: Mobil tanpa sopir dan robot pengganti pekerjaan manusia.

·         Internet of Things (IoT)

·         Virtual/Augmented Reality: Virtual Reality (VR) Teknologi yang mensimulasi keadaan menjadi sangat mirip dengan realitanya.

·         Edge Computing: Teknologi yang memindahkan Komputasi di ujung (edge),

C.  Media Sosial

Pengertian Media sosial adalah media interaktif yang memungkinkan penggunanya untuk berkreasi, menuliskan ide dan ekspresi, ser ta membagikan informasi tersebut dalam komunitas vir tual. Komunitas virtual tersebut berjalan di atas jaringan kompu ter atau internet. Media sosial sering disebut sebagai produk Web 2.0, di mana pengguna dapat men ciptakan kontennya sendiri. (Andreas Kaplan dan Michael Haenlein)

Sejarah singkat medsos

GeoCities adalah aplikasi media sosial pertama berbasis web yang dibuat tahun 1994. tahun 1995, aplikasi classmates sebagai layanan jejaring sosial (social network) untuk mencari teman sekolah dan kuliah. Lalu kehadiran sixdegrees.com tahun 1997. 1998 muncul aplikasi ICQ, AIM, IRC, dan iChat. Open Diary.

LiveJournal tahun 1999, Ryze tahun 2001, Friendster, LinkedIn, hi5, MySpace pada tahun 2003.

2004 oleh Mark Zuckerberg yang diberi nama Facebook. tahun 2005 sebagai platform berbagi video yakni dari google yang bernama youtube.

2005 muncul Yahoo!360o dan twitter. Tahun 2007 muncul Tumblr, lalu IG pada tahun 2010 dan G+ tahun 2011.

Tabel Aplikasi media sosial yang memiliki banyak pengguna di antaranya adalah

Dampak positif media sosial

·         Kedekatan sosial antarpenggunanya.

·         Mempermudah komunikasi.

·         Proses rekrutmen karyawan

·         Penegakan hukum dan investigasi

·         menambah lapangan pekerjaan.

dampak negatif dari media sosial

·         Pengaruh terhadap kesehatan emosional. penggunanya menjadi addicted (ketagihan). terjadi cyberbullying, menjadi depresi.

·         Berita bohong atau berita palsu, dan hate speech, ujaran kebencian (hate speech).

·         Pencurian data

D. Informasi Pribadi dan Hukum Privasi

Informasi pribadi adalah informasi tentang diri seseorang. Informasi pribadi dikenal dengan dua istilah yaitu informasi personal dan informasi privat.

 Informasi personal adalah informasi pribadi yang tidak dapat digunakan untuk mengidentiikasi seseorang,

informasi privat adalah informasi tentang seseorang yang dapat digunakan untuk mengidentiikasi seseorang. Informasi privat adalah informasi yang berhubungan dengan privasi pribadi, yaitu informasi yang terkait dengan dapat dilacaknya seorang individu.

Informasi privat sering juga disebut informasi sensitif.

Contoh informasi privat di antaranya adalah: akun surel, nomor telepon, nomor identiikasi (KTP, SIM), dan lainnya termasuk foto dimana kita dapat diidentiikasi.

Informasi pribadi dilindungi hukum yang disebut dengan hukum privasi.

1. Hukum Privasi

 Hukum privasi adalah hukum yang merujuk pada pengelolaan, penyimpanan, dan penggunaan informasi pribadi.

The Universal Declaration of Human Rights menyebutkan bahwa setiap orang memiliki hak atas privasi, tetapi interpretasi dari hak ini berbeda di tiap negara.

3 aspek kunci privasi yang harus dijaga di antaranya seperti berikut.

·         Kebebasan dari gangguan. Kebebasan ini adalah kebebasan bagi setiap manusia untuk sendiri tanpa diganggu oleh orang lain.

·         Melindungi dan mengendalikan informasi tentang diri sendiri.

·         Bebas dari pengawasan (diikuti, dilacak, diawasi, disadap).

2. Persetujuan yang Diinformasikan

Masalah privasi informasi sering muncul dari berbagai sumber,

1. Rekam medik kesehatan

 2. Penyelidikan yang berkaitan dengan hukum dan kriminal

 3. Transaksi dan institusi keuangan

 4. Ciri biologis seperti materi genetik

 5. Tempat tinggal dan informasi geograis

 6. Pelanggaran privasi

 7. Perilaku saat browsing di web

 8. Riset akademik

 9. Kebijakan untuk melindungi data pribadi

penyalahgunaan informasi privat atau biasa disebut pencurian identitas (identity theft). Jenis Informasi privat yang dapat dimanfaatkan oleh pencuri identitas adalah: nama lengkap, alamat, alamat surel, nomor telepon, kata sandi, nomor kartu kredit, nomor KTP/SIM, nama gadis ibu.

Jenis informasi personal yang dapat dibagikan tanpa menunjukkan identitas, yaitu: umur, jenis kelamin, jumlah saudara, genre musik favorit, makanan favorit, nama dan jenis hewan peliharaan, pendapat tentang sesuatu, dan lainnya.

 

Baca juga : Pengertian dari Informatika

Baca juga: Tanya Jawab Seputar Informatika

Baca juga: Berfikir Komputasional

Baca juga: Peta Konsep TIK

Baca Juga: Managemen File dan Folder

Baca juga: Pengenalan GUI (Grafical User Interface)

Baca juga: Pengertian Aplikasi Perkantoran

Baca juga : Peramban/browser dan search engine

Baca juga: Pengertian dan bagian Email

Baca Juga: Peta Konsep Sistem Komputer

Baca Juga: Pengantar Sistem Komputer

Baca juga: Perangkat keras komputer

Baca Juga: Perangkat Keras masukan (input device) komputer

Baca Juga: Materi BAB I Kelas 8 – Informatika dan Pembelajarannya

Baca Juga : BAB 5 JKI kelas 7

BAB 7: Algoritma dan Pemrograman – Informatika  Kelas 7

BAB 8: Dampak Sosial Informatika – Informatika Kelas 7

Komentar

CRYPTO LEGIT, JOINT FOR FREE

Postingan populer dari blog ini

SMPN 8 Kota Surakarta adakan Halal Bihalal 1445H dan Mangayubagyo Purna Tugas

SMPN 8 Kota Surakarta adakan  Halal Bihalal 1445H dan Mangayubagyo Purna Tugas  Perlu kita ketahui bersam abahwa Purna tugas atau masa pensiunan adalah berakhirnya masa tugas dalam melakukan pekerjaan sebagai seorang pegawai ASN. Masa kerja setiap pegawai akan berakhir ketika pegawai mencapai batas usia pensiun. Adanya pertemuan pasti juga ada perpisahan, itulah sunnatullah yang tidak bisa kita hindari. Suka tidak suka senang tidak senang kita pasti akan mengalami peristiwa tersebut. Datang akan pergi, awal akan berakhir, terbit akan tenggelam, seperti dalam lirik lagu, demikianlah yang dialami oleh Titik Haryani, S.Pd. (Guru Bahasa Indonesia) yang berakhir masa tugasnya Januari 2024 dan Dra Sri Suprapti (Guru Bahasa Jawa sekaligus Sie Publikasi) yang berakhir masa tugasnya 1 Maret 2024 lalu. Dengan demikian, beberapa hari yang lalu Kepala SMPN 8 Kota Surakarta, Tiad Suparman, M.Pd. mengadakan acara perpisahan dan mengenang masa bersama Titik Haryani, S.Pd. dan Dra. Sri ...

Kultum ANTARA SYUKUR DENGAN RASA

  Alhamdulillahi rabbil ‘alamin, segala puji bagi Allah Tuhan seluruh alam yang telah menghendaki kita untuk kembali merasakan bulan suci Ramadhan. Sholawat serta salam tak lupa juga kita panjatkan kepada Nabi Allah, Nabi Muhammad saw. juga kepada keluarganya, para sahabatnya, dan para pengikutnya. Semoga Allah meridai kita untuk mendapatkan manfaat pada kesempatan kultum kali ini. Tema kultum kali ini adalah  ANTARA SYUKUR DENGAN RASA Rasa adalah tanggapan hati akan segala peristiwa. Rasa bahagia bila kita menerima segala kebaikan yang ada. Rasa cinta yang membuat hidup lebih berwarna kerana ada yang terkasih di sekitar kita. Namun, rasa yang lebih baik dari itu semua adalah rasa syukur. Syukur adalah sebuah rasa. Tidak seperti bahagia yang membuat hati kita berbunga-bunga. Tidak seperti cinta yang membuat hati kita berdegup gembira. Namun, rasa syukurlah yang membuat kita bahagia dan merasakan cinta. Syukur , sebuah rasa yang membuat hati kita selalu merasa tenang. Yan...

BAB 2 Berpikir Komputasional Kelas 8

BAB 2 Berpikir Komputasional Tujuan Pembelajaran -           Peserta didik mengidentifikasi algoritma (langkah-langkah) untuk menyelesaikan sebuah masalah, struktur data, representasi data (khususnya bilangan desimal, biner, dan oktal) yang ada di dalamnya pada kehidupan sehari – hari Peta Konsep BAB 2 Berpikir Komputasional A.       Fungsi Dalam pelajaran Matematika, kalian dapat menemukan contoh fungsi, misalnya f(x) = 3x + 3. Contoh, jika nilai x adalah 3, maka keluaran dari fungsi tersebut adalah 12 yang didapat dari 3 x 3 + 3. Contoh fungsi lainnya adalah penggunaan fungsi pada penulisan teks lagu(refren). Contoh lainnya ialah instruksi pada saat masuk kelas. Contoh lainnya, Bunda memberi kalian uang untuk membeli beras. B.       Himpunan dan Sistem Bilangan 1)       Himpunan Contoh himpunan: Adik suka buah jeruk, mangga, dan jambu. Kakak suka rambut...

Give And Get Bitcoin

Beri Dan Dapatkan Bitcoin Untuk setiap teman yang Anda undang ke Coinbase, kami akan mengirimkan bitcoin senilai $5 kepada Anda dan mereka saat mereka menyelesaikan pembelian atau penjualan bitcoin senilai minimal $100! Langsung mulai portofolio crypto Anda Coinbase adalah tempat termudah untuk membeli dan menjual cryptocurrency. Daftar dan mulai hari ini. Alamat email   Memulai *Syarat berlaku Click Here

Murid SMPN 8 Solo Harus Disiplin, Sopan Santun dan Tertib

Murid SMPN 8 Solo Harus Disiplin, Sopan Santun dan Tertib Mar 4, 2024 | Blog , Pendidikan Murid SMPN 8 Harus Disiplin, Sopan Santun dan Tertib-SMPN 8 Kota Surakarta - Kegiatan Upacara bendera setiap hari Senin merupakan kegiatan wajib yang harus dilaksanakan oleh seluruh sekolah, baik sekolah negeri maupun swasta. Menurut Permendikbud Nomor 22 Tahun 2018 tentang Pedoman Upacara Bendera di Sekolah, upacara bendera di sekolah merupakan salah satu upaya untuk mewujudkan tujuan pendidikan yang mencakup nilai-nilai penanaman sikap disiplin, kerja sama, rasa percaya diri, dan tanggung jawab. Kegiatan Upacara yang dilaksanakan setiap hari Senin ini tentu saja merupakan kegiatan yang bermanfaat untuk membentuk kepribadian yang baik. Tujuan diadakan upacara bendera, selain sebagai tolok ukur pengamalan Pancasila dan nasionalisme warga negaranya, juga sebagai sarana pembentukan karakter. Pengertian Upacara Bendera adalah cara yang paling jelas untuk mengekspresikan patriotism dan ...

Cara Membuat dan Mengirim Email di Yahoo dan Gmail

Cara Membuat dan Mengirim Email di Yahoo dan Gmail adalah sebagai berikut: 1   buka browser, lalu ketik id.yahoo.com pada address bar lalu enter     2       klik link sign in pada pojok kanan atas website yahoo, maka akan muncul kotak id yahoo(nama pengguna yahoo) dan password (kata sandi) , lalu klik tombol sign in untuk  masuk ke email yahoo. 3         kilk tombol “buat account” jika kita ingin membuat email baru 4        isikan semua formulir yang tersedia. pastikan tidak ada yang kosong, kecuali form opsional. 5        lalu klik tombol “buat account” 6        jika berhasil maka akan muncul tampilan yang bertuliskan “selamat account anda berhasil dibuat” 7       lalu klik tombol “persiapan awal” 8       akan muncul tampilan sapaan “hai” yang menandakan bahwa kita sudah masuk pada account yahoo. 9  ...

Ini Pernyataan FX Rudy soal Gibran nyawapres

  Ini Pernyataan FX Rudy soal Gibran nyawapres- Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka menanggapi pernyataan Ketua DPC PDIP Kota Solo FX Hadi Rudyatmo setelah menjadi cawapres Prabowo Subianto maka dirinya bukan kader PDIP. Meskipun hingga saat ini, Gibran belum mengembalikan kartu tanda anggota (KTA) ke DPC PDIP Solo. Ia enggan berkomentar banyak. Gibran mempersilakan Rudy, sapaan akrab FX Hadi Rudyatmo, jika membuat pernyataan seperti itu. “ Ya itu silakan dari Pak Rudy kalau seperti itu,”   ujarnya saat ditemui awak media di Balai Kota Solo, Selasa siang, 7 /11/ 2023. Adapun FX Hadi Rudyatmo pada Senin malam, 6 /11/ 2023, mengungkapkan bahwa Gibran hingga kemarin belum mengembalikan kartu tanda anggota (KTA) kepada DPC PDIP Solo. Namun, ia menyatakan saat ini pihaknya sudah tutup buku. “ Sudah tutup buku. Sudah tutup buku, karena (Gibran) sudah mencalonkan (dari Koalisi Indonesia Maju) ya buku itu sudah ditutup,”   tegas Rudy saat ditemui wartawan di kediamannya d...

Join As Now

SafelinkU | Shorten your link and earn money